Keutamaan Ibu

Oh Ibu
engkau bagaikan
Malaikat tidak bersayap
dan bagaikan ratu tak bermahkota
dan ditelapak kakimu lah surgaku berada

ooh ibu
dimalam yang gelap aku
selalu memikirkan mu wahai Ibu ku
aku berfikir apa yang kau makan
engkau tak peduli apa yang engkau makan
asalkan anak mu makan enak
wahai ibu ku aku mengucapkan
banyak-banyak trimakasih
atas semua yang engkau berikan padaku

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *